AFJ Open Adoption – Kiko

Animal Friends Jogja sedang mengadakan Open Adoption Program untuk seekor kucing bernama Kiko. Inilah dia Kiko!

*jreng jreng jreng*

Supercute Kiko!
Supercute Kiko!
Pemenang lomba loncat tinggi dan pengejar lidi nomor wahid seantero ruhut.
Pemenang lomba loncat tinggi dan pengejar lidi nomor wahid seantero ruhut.
Penyrimpet jalan kalau lagi minta dimanja.
Penyrimpet jalan kalau lagi minta dimanja.
Penyuka pasta-tempe-tahu... well... apapun yang ada di piringmu (minimal harus ngecek kamu punya makanan apa).
Penyuka pasta-tempe-tahu… well… apapun yang ada di piringmu (minimal harus ngecek kamu punya makanan apa).

Buat teman-teman yang tertarik untuk mengadopsi Kiko, bisa langsung menghubungi Animal Friends Jogja. Di website itu ada informasi lengkap tentang bagaimana caranya teman-teman bisa membantu Animal Friends Jogja dalam berbagai program, termasuk Open Adoption untuk kucing dan anjing. Teman-teman juga bisa memberikan dukungan dengan cara berbelanja aneka merchandise Animal Friends Jogja di AFJ Store.

Yuk, tunggu apa lagi, mari berkunjung ke AnimalFriendsJogja.org dan ikut berpartisipasi! Every little bit of help counts!

1 Comment so far

Comments are closed.